Mualaf Mengaji: Melangkah Bersama Menuju Cahaya Islam
Bimbingan Islami untuk Saudara Mualaf yang Baru Menemukan Hidayah
Menjadi mualaf adalah awal perjalanan spiritual yang penuh berkah, tetapi sering kali penuh tantangan. Mereka membutuhkan dukungan untuk memahami dan mendalami Islam, mulai dari membaca Al-Qur’an hingga menjalani kehidupan Islami.
Mengapa Program Ini Penting?
Apa yang Dilakukan dalam Program Mualaf Mengaji?
Belajar Al-Qur’an dari Dasar: Mulai dari huruf hijaiyah hingga membaca Al-Qur’an dengan tajwid.
Pelatihan Ibadah Dasar: Panduan shalat, wudhu, dan doa sehari-hari.
Bimbingan Rutin: Sesi belajar Islam melalui kajian dan mentoring.
Pemberian Al-Qur’an dan Buku Panduan: Gratis untuk setiap peserta.
“Sebaik-baik kalian adalah yang belajar Al-Qur’an dan mengajarkannya.” (HR. Bukhari)
Mari Bersama Menebar Cahaya Islam
Donasi Anda membantu saudara mualaf mengenal Islam lebih dekat. Jadilah bagian dari perjalanan spiritual mereka.
Dukung Program Mualaf Mengaji:
Yuk salurkan zakat mulai Rp 50.000 , Semoga Allah memberikan Pahala Mengalir…Aamiin dengan cara:
1. Masukan nominal donasi
2. Masukan Data Anda Sebagai Donatur
3. Pilih metode pembayaran dan transfer ke no. rekening yang tertera
4. Klik ” PROSES SEKARANG”
Pengisian Donasi | |
---|---|
|
|